Cerpen


Selasa, 10 Mei 2016

JAGA PENDANGAN




Astaghfirullah... dapat terjadi dimana-mana.
Jagalah pandangan kita atas apa yg bukan untuk dipertunjukan kepada khalayak atau bukan mahromnya.

-------------------------
Gadh dhul bashar ( menahan atau menundukan pandangan ). Menahan pandangan bukan karena memejamkan mata sama sekali tdk melihat atau menundukan kepala melihat ketanah saja. Melainkan menjaganya dan dapat mengendalikan diri agar tdk liar.

Pandangan yg trpelihara adalah apabila seseorang mampu memandang sesuatu yg bukan orang lain dan tdk berlama-lama mengamati kecantikan/ kegantengannya dan tdk melototi apa yg dilihatnya. “Katakanlah kepada orang laki-laki yang beriman: “Hendaklah mereka menahan pandangannya dan memelihara kemaluannya; yang demikian itu adalah lebih suci bagi mereka, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa yang mereka perbuat”. Katakanlah kepada wanita yang beriman: “Hendaklah mereka menahan pandangannya, dan memelihara kemaluannya.” (An-Nur [24]: 30-31)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar