Cerpen


Rabu, 18 Mei 2016

PERNIKAHAN - KISAH NYATA.




PERNIKAHAN BUKAN BIKIN KAMU GALAU ..... :)

Assalamu'alaikum wr wb..
Beberapa kali berjumpa dengan ikhwan dengan gaya dan karakter masing2 bertanya lewat pelantara.
Ikhwan : assalamualaikum ukhti, bagaimana menurut ukhti soal pernikahan?
Adakah ukhti memimpikan bak seorang putri atau bidadari?
Ukthi: waalaikumsalam, afwan ikhwan, insha allah akan dijawab semampu saya.
Baik, siapa yg tidak menginginkannya. Namun perlu diingat, pernikahan bukanlah tontonan publik. Niat memang khikmat dan mulia, namun akan menimbulkan fitnah dan riya.
Ikhwan: mengapa?
Ukhti : mulai dari mahar, "berikanlah mahar ( mas kawin) pd wanita yg kamu nikahi sbg sebuah pemberian dg penuh kerelaan". (Qs. An-Nissaa :4)
Karena mahar memiliki makna yg cukup dalam hikmah, dari itu wanita memang harus dihormati dan dimuliakan.
Ikhwan : kalau maharnya sbg syarat dan permintaan dr calon bagaimana ?
Ukhti : pernikahan tdk akan menyulitkan sang calon yg akan hitbah dan menikah denganmu.
Ikhwan : gengsi sm yg lain. Maunya besar2an permintaan camer juga?
Ukhti : Kalau kamu mampu dan ikhlas, silakan.
Mahar yg paling baik dlm islam : "sebaik-sebaiknya wanita, yang paling murah maharnya!" (HR. Ahmad , ibn Hibban, Hakim, dan Baihaqi).
Tdklah enak di pandang dan di dengar jika mereka ghibah atas pernikahanmu.
Bak putra raja dan ratu, penuh kemilau dan cawan2 layaknya bangsawan.
Atau pesta sederhana ...
Serba salahkah dimata manusia ?
Padahal kita tau bahwa membicarakan orang itu tdklah baik.
Ikhwan : aku hanyalah guru honorer. Aku takut jika menikah nanti sederhana dan akan makan apa istriku nanti? Ya banyak yg matrealistis.
Ukhti: kamu diciptakan dg akal. Janganlah berfikiran seperti itu. Banyak yg lebih prihatin hidupnya, namun utk makan saja mereka tdk prnh mengeluh.
Janganlah khawatir, (QS. An-Nur: 32) menjelaskan " Dan kawinlah orang-orang yg sendirian diantara kamu, dan orang-orang yg layak (berkawin) dari hamba-hamba sahayamu yg laki-laki dan hamba-hamba sahayamu perempuan. Jika mereka miskin Allah akan memampukan mereka dg karunia-Nya. Dan Allah Maha Luas ( pemberian-Nya) lagi maha mengetahui.
Jika sudah yakin bersegeralah. Jangan sampai membuatmu dlm kesesatan.
(QS. An - Nur 30-31).
Atau berPUASALAH dalam nafsu dan amarahmu.
Ikhwan : baik ukhti. Lalu bagaimana dengan ukhti?
Ukhti : sedang berPUASA.
Ikhwan : soal gaun ukhti, aku tak ingin calonku foya2 dan mengumbar2 auratnya.
Ukhti : pakailah pakaian yg menutupi aurat.
Ikhwan : aku akan bersabar ukhti.
Ukhti : perbanyaklah menyebut Nama-Nya. Bershalawatlah dan shalat 1/3 malam meminta jawaban dari-Nya. Saya hanya memberikan saran.
Ikhwan : terimakasih ukhti. Assalamualaikum.
Ukhti : waalaikumsalam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar